Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW

Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW - Sahabat sufi dimanapu berada semoga sajian Dunia Sufi, Dapat sedikit memberikan inspirasi betapa pentingnya untuk memperdalam ilmu Agama baik itu Tauhid maupun syariat sebagai bekal pondasi untuk mencapai tinggat ketaqwaan dan derajat yang tinggi.Sehinga semoga melalui ulasan Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW, Kita dapat memmetik pelajaran yang terkandung didalamnya dan mampu mengamalkanya.Dengan Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW kita bisa ambil yang baiknya saja

Sajian blog sufi judul:

Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW

Ulasan blog sufi terkait:


Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW

Ceritasufi - Rosulullah saw juga manusia biasa seperti kita. Beliau dapat merasa sedih, gembira, marah, ataupun sakit. Tiap makhluk pasti merasakan mati. begitulah perkataan dari lembaran tuntukan umat Islam.  Dimana prosesi sakit biasanya menjadi awal sebuah pertanda akan kematian atau mati.

Di sudut pandangan lain, manusia di beri sebuah kuasa yang dinamakan sunnatullah untuk berusaha mengobati penyakit itu sendiri. Doa adalah sebuah usaha atau biasa kita namanakan Ikhtiar doa.

Banyak doa yang dia ajarkan oleh orang-orang sholeh baik yang diambil dari Al-Quran yang di sematkan Allah, ada pula dari Rosulllah saw, para sahabat sezaman atau sesduahnya yang dapat kita jadikan penyempurna ikhtiar. 

Doa adalah senjata mukmin. Doa adalah penyempurna ikhtiar. Doa adalah inti ibadah. Banyak lagi anjuran penting dalam hal ini yang dapat meringankan dan melepaskan kita dari belenggu kesakitan.

Aisyah Radhiallahu Anhu menuturkan hal ini :

"Apabila Nabi Shallahu Alaihi wa Sallam mengeluh sakit, beliau membaca Al Muawwizat utnuk dirinya dan meniupnya. Dan manakala sakit beliau bertambah parah, aku membacakannya untuk beliau lalu aku usap ke tangannya, mengharap berkahnya." 
(HR. Malik, Abu Dawud dan Ibn Majah)

Al Mu'awwidzat adaalh tiga surat terraakhir Al Quran, yaitu Al Ikhlas, Al Falaq, dan An Nas.

Tiga surat inilah yang sering beliau baca apabila sedang sakit. "Membaca untuk dirinya," maksudnya ialah bacaan tersebut dibaca dengan niat memohon kepada Allah Azza wa Jalla untuk kesembuhan dirinya,

Sungguh salah satu manfaat dari Al Quran adalah sebagai As Syifa atau penyembuh dan penyejuk hati bagi orang yang beriman.

Setelah membaca ke tiga ayat ini beliau meniupkannya kesekujur tubuh sebatas yang bisa di jangkau oleh kedua tangan.

Begitu pula saat badan telah merasa payah dan lelah, Aisyah Radhiallahu Anhu mambacakannya dan meniupkan dan mengusapkannya ke tangan Rosulullah untuk mendapatka berkahnya. dengan kata lain dapat pula kita lakukan dengan mengikuti tata cara yang telah di lakukan oleh Aisyah.

Aisyah Radhiallahu Anhu juga berkata yang diriwayatkan Muslim :

"Adalah Rosulullah saw apabila ada seorang anggota keluarga yagn sakit, beliau meniupkan          Al Muawwizat kepadanya.


Salam hangat buat sufimania yang telah membaca Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW

Semoga sajian ini dapat menjadikan nilai manfaat bagi kita semua. Dan dari ulasan Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW, bisa menberikan sedikit gambaran dan pencerahan buat kita semua, Jika bicara mengenai Dunia Sufi memang tidak akan pernah ada habisnya karena semakin kita mencapai puncak kenikmatan dalam mengarungi samudra sufi makan akan semakin haus pula kita untuk meguk ilmu rahmat-Nya.Dan jika ada sesuatu yang krang berkenan atau kritik tentang Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW silahkan untuk meninggal komentar dibawah buat bahan masukan kita nanti.bawah.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Doa Ketika Sakit dengan : Kebiasaan Rosulullah SAW"

Post a Comment